Cara Free Hosting & Free Domain | Part 2
Hallo Kembali lagi dengan saya xlight pada artikel saya kali ini akan membahas cara free hosting di InfinityFree. Oke langsung aja
Cara Free Hosting & Domain | Part 2 :
Langkah 1. kalian buka situs InfinityFree dulu Klik Disini
Langkah 2. kalian daftar/Isi Alamat Email yang valid. Jika blm punya kalian buat dulu Dan Kata sandi jika sudah kalian isi form nya jangan lupa centang saya telah membaca dan menyetujui persyaratan layanan dan I'm not a robot jika sudah klik Create New Account
Langkah 4. Selanjutnya kalian akan di arahkan ke chrome dan ke tab baru. Selanjutnya Kalian klik saja Create Account
Langkah 5. Di situ terdapat dua pilihan type domain yaitu Subdomain dan Custom Domain. Di sini saya akan memilih subdomain, selanjutnya kalian isi subdomainnya, dan Domain Extension. Contohnya seperti di bawah Dan klik Search Domain
Langkah 6. Kalian isi Account Pasword Saja karna Account Label Dan Account username itu otomatis dan jangan lupa centang I'm not a robot Dan klik Create Account
Langkah 7. Kalian klik View in Client Area
Selamat anda sudah berhasil mendapatkan hosting gratis dan domain di InfinityFree!
Sekarang tinggal kalian upload file kalian aja
Cara upload file
1. Kalian klik Manager File
2. Kalian masuk ke folder htdocs
3. Kalian upload file nya disitu dengan mengklik gambar panah ke atas ada di bagian bawah
dan ada tiga pilihan upload yaitu Upload File, Upload Folder, Dan Upload Zip
Jika kalian ingin melihat hasil file yang kalian upload tadi
Kalian kunjungi situsnya yang kalian buat pada langkah ke 5. Atau kalian bisa liat pada langkah ke 6 yang tertulis di Account label Contoh: xlight.lovestoblog.com
Sekian Terima kasih Semoga Bermanfaat
Tidak ada komentar untuk "Cara Free Hosting & Free Domain | Part 2"
Posting Komentar